RPP IPA KELAS 8 NUMERASI & LITERASI

 

RENCANA PELAKSANAAN PEMBELAJARAN

(RPP)

 

Sekolah                       : SMP N 5 Sleman

Mata Pelajaran          : Ilmu Pengetahuan Alam

Kelas/semester           : VIII/Dua

Materi Pokok            : Sistem Pernapasan Manusia

Alokasi Waktu          : 1x pertemuan (2 JP)

`

A.       Kompetensi Inti

1.      Menghargai dan menghayati ajaran agama yang dianutnya.

2.      Menghargai dan menghayati perilaku (jujur, disiplin, santun, percaya diri, peduli, dan bertanggung jawab) dalam berinteraksi secara efektif sesuai dengan perkembangan anak di lingkungan, keluarga, sekolah, masyarakat dan lingkungan alam sekitar, bangsa, negara, dan kawasan regional.

  1. Memahami pengetahuan (faktual, Konseptual, dan prosedural) berdasarkan rasa ingin tahunya tentang ilmu pengetahuan, teknologi, seni, budaya terkait fenomena dan kejadian tampak mata
  2. Mencoba, mengolah, dan menyaji dalam ranah konkret (menggunakan, mengurai, merangkai, memodifikasi, dan membuat) dan ranah abstrak (menulis, membaca, menghitung, menggambar, dan mengarang) sesuai dengan yang dipelajari di sekolah dan sumber lain yang sama dalam sudut pandang/teori.

 

B.        Kompetensi Dasar dan Indikator Pencapaian Kompetensi

KI

Kompetensi Dasar

Indikator

  1.  

3.9 Menganalisis sistem pernapasan pada manusia dan memahami gangguan pada sistem pernapasan serta upaya menjaga kesehatan sistem pernapasan

3.9.1        Menjelaskan pengertian bernapas dan respirasi (S)

3.9.2        Menyelidiki frekuensi pernapasan pada manusia (E)

3.9.3        Menganalisis faktor yang mempengaruhi frekuensi pernapasan manusia (T)

  1.  

4.9 Menyajikan hasil penyelidikan tentang system pernapasan pada manusia dan memahami gangguan pada system pernapasan serta upaya menjaga Kesehatan system pernapasan

4.9.1        Merancang percobaan untuk mengukur macam-macam volume pernapasan

4.9.2        Mengukur frekuensi pernapasan (T)

4.9.3        4.9.3 Membuat grafik hubungan kegiatan sehari-hari dengan frekuensi pernapasan (M)

 

C.      Tujuan Pembelajaran  

Pertemuan 1

Setelah melakukan serangkaian kegiatan pembelajaran:

3.9.1.1 Menjelaskan pengertian bernapas dan respirasi (konsep)

3.9.2.1 Menyelidiki frekuensi pernapasan pada manusia (prosedural)

3.9.3.1 Menganalisis faktor yang mempengaruhi frekuensi pernapasan manusia (fakta)

 

D.      Analisis Materi Pembelajaran STEM

Sains

-          Factual : pernapasan

-          Konseptual : bernapas, respirasi

-          Procedural: pengukuran frekuensi pernapasan

Teknologi

-          Internet untuk mencari informasi terkait volume pernapasan

Engineering

-          Merancang percobaan pengukuran frekuensi pernapasan

Matematika

-          Mengukur frekuensi pernapasan

-          Membuat grafik hubungan kegiatan dengan frekuensi pernapasan

 

 

E.       Pengembangan Ketrampilan Abad 21

1.      Berfikir kritis

Peserta didik berusaha untuk memberikan penalaran yang masuk akal hubungan frekuensi pernapasan dengan kegiatan yang kita lakukan

2.      Kolaboratif

Pembelajaran dilakukan secara berkelompok dan kooperatif sehingga melatih  peserta didik untuk berkolaborasi dan bekerjasama. Hal ini juga untuk  menanamkan kemampuan bersosialisasi dan mengendalikan ego serta emosi.  Melalui kolaborasi diharapkan tercipta kebersamaan, rasa memiliki, tanggung  jawab, dan kepedulian antaranggota kelompok.

3.      Komunikatif

Peserta didik diberikan kesempatan untuk mengutarakan ide-idenya, baik pada   saat berdiskusi dengan teman-temannya di dalam kelompok, maupun ketika   menyampaikan hasil percobaan kepada teman-temannya di  depan kelas.

4.    Kreatif

Peserta didik memperoleh sarana untuk mengembangkan, melaksanakan, dan menyampaikan gagasan-gagasan baru kepada peserta didik yang lain tentang perancangan percobaan; bersikap terbuka dan responsif terhadap perspektif baru dan berbeda pada saat diskusi di dalam kelas terkait gagasan tersebut

 

F.       Pengembangan Penguatan Pendidikan Karakter

Pendidikan karakter yang akan dibiasakan kepada peserta didik selama dan setelah proses pembelajaran kehati adalah

1.      Religiusitas : bersyukur, toleransi, percaya diri, mencintai dan menjaga keutuhan ciptaan Tuhan

2.      Nasionalisme : menjaga lingkungan dan disiplin

3.      Kemandirian : Kerja keras dan kreatif

4.      Gotong Royong : menghargai dan kerjasama

5.      Integritas : Kejujuran dan tanggungjawab

 

G.      Materi Pembelajaran

1.         Materi Reguler

Pertemuan Kesatu (3jp)

Pengertian bernapas dan respirasi (konseptual)

Frekuensi pernapasan pada manusia (konseptual)

Faktor-faktor yang mempengaruhi pernapasan manusia

 

Tugas Proyek

Membuat poster tentang upaya menjaga kesehatan sistem pernapasan manusia

Mendata gangguan sistem pernapasan manusia, upaya pencegahan dan penanggulangannya (metakognitif)

 

2.      Materi Pengayaan

Pengaruh olahraga terhadap sistem respirasi

Pengaruh rokok terhadap sistem respirasi

 

3.      Materi Remedial

Materi remedial ditentukan setelah dilakukan ulangan harian dan analisis hasil ulangan harian. Materi remedial hanya diberikan pada peserta didik yang belum tuntas KKM.

    

H.      Metode/Pendekatan Pembelajaran

1.      Pendekatan            : STEM (Science-Technology-Engineering-Mathematic) 

2.      Model                    : Project Based Learning

3.      Metode                  : Diskusi, Praktik

 

I.         Media Pembelajaran

1.         Media

a. Worksheet atau lembar kerja (siswa)

b.Lembar penilaian

c. Laboratorium IPA sekolah

d. Perpustakaan sekolah

 

2.         Alat/bahan

a.   Alat

Nama Alat

Spesifikasi

Jumlah

  1. Botol mineral

 2 liter

1 buah

  1. Selang plastic

 100 Cm

1 buah

  1. Baskom

 3 liter

1 buah

  1. Obyek pengukuran

Peserta didik

 Tiap kelompok

  1. Spidol

 

8 buah

  1. Penggaris

30 cm

8 buah

b.  Bahan

Nama Alat

Spesifikasi

Jumlah

  1. Air

3 liter

1 baskom/bak

 

J.        Sumber Belajar

1. Siti Zubaidah dkk. Ilmu Pengetahuan Alam SMP/MTs Kelas VIII Semester 2 Edisi Revisi 2017 Buku Siswa. Jakarta: Kementerian Pendidikan dan Kebudayaan. Hal. 46 - 71

2.Siti Zubaidah dkk.Ilmu Pengetahuan Alam SMP/MTs Kelas VIII Edisi Revisi Buku Guru. Kementerian Pendidikan dan Kebudayaan. Hal. 328 - 341

3. Power point Sistem pernapasan Manusia

4. Internet

 

K.      Langkah-langkah Kegiatan Pembelajaran    

1.         Pertemuan Kesatu (3 JP)

No

 

Tahap

 

Sintak Model Pembelajaran

Kegiatan

 

Estimasi Waktu

1

Pendahuluan

 

·         Guru memberi salam dilanjutkan dengan menanyakan kabar siswa dan kesiapan belajar

·         Guru mengajukan pertanyaan tentang “respirasi”

·         Guru menginformasikan tujuan pembelajaran dan kegiatan yang akan dilakukan.

5’

2

 

Inti

·         Penentuan Pertanyaan mendasar

 

 

 

 

 

 

 

 

·         Mendesain Perencanaan Proyek

 

 

 

 

 

 

 

 

 

 

 

 

 

·         Siswa menyusun jadwal

·         Guru meminta siswa untuk menghirup napas dan menahannya.

·         Siswa melaksanakan perintah guru

·         Guru mengajukan pertanyaan:

Ø  Apakah fungsi hidung?

Ø  Jika kamu pilek, apakah kamu dapat bernapas dengan baik?

Ø  Jika seseorang sulit bernapas, apakah yang akan terjadi?

 

·         Siswa menyimpulkan bahwa kita tidak bisa hidup tanpa bernapas

·         Siswa dituntun membuat rancangan prosedur identifikasi volume pernapasan

·         Siswa mencari informasi dari berbagai sumber (misalnya internet atau narasumber misal guru dokter)

·         Siswa mempresentasikan hasil rancangan prosedur penyelidikan volume pernapasan

·         Guru dan siswa memberikan masukan terhadap rancangan prosedur yang dibuat.

·         Siswa menyusun jadwal pelaksanaan percobaan dan target-targetnya

·         Guru menginformasikan kepada siswa dalam kegiatan percobaan supaya hasil selalu dicatat di dalam table yang sudah dibuat

·         Guru meminta siswa untuk membuat grafik volume pernapasan pada kehidupan sehari-hari

70’

3

 

Penutup

 

 

·         Guru melakukan review proses kegiatan yang telah dilakukan.

·         Guru dan siswa melaksanakan refleksi bersama 

5’

 

 

L.       Penilaian

1.      Penilaian

a.      Sikap Spiritual dan Sosial

No.

Teknik

Bentuk Instrumen

Waktu Pelaksanaan

Keterangan

1

Observasi

Lembar Observasi

Saat pembelajaran berlangsung

Penilaian untuk dan pencapaian pembelajaran (assessment for and of learning)

 

b.     Pengetahuan

No

Teknik

Bentuk Instrumen

Waktu Pelaksanaan

Keterangan

 

Lisan

Pertanyaan (lisan) dengan jawaban terbuka

Saat pembelajaran berlangsung

Penilaian untuk pembelajaran (assessment for learning)

 

Tertulis

Uraian

Setelah pembelajaran usai

Penilaian pencapaian pembelajaran (assessment of learning)

 

c.       Keterampilan

No

Teknik

Bentuk Instrumen

Waktu Pelaksanaan

Keterangan

1

Praktik

Lembar Observasi dan rubric penilaian praktik

Saat pembelajaran berlangsung

Penilaian untuk, sebagai, dan/atau pencapaian pembelajaran (assessment for, as, and of learning)

2

Proyek

Lembar penilaian produk

Setelah pembelajaran usai

Penilaian untuk, sebagai, dan/atau pencapaian pembelajaran (assessment for, as, and of learning)

 

 

2.   Pembelajaran Remedial

Kegiatan pembelajaran remedial diperuntukkan bagi peserta didik yang belum mencapai ketuntasan belajar sesuai hasil analisis penilaian.

Pembelajaran remedial yang direncanakan adalah sebagai berikut:

    pembelajaran ulang, jika peserta didik yang tidak tuntas lebih dari 85%

    bimbingan perorangan, jika yang belum tuntas kurang dari 25%

    belajar kelompok, jika peserta didik yang belum tuntas 25- 50%

    pemanfaatan tutor sebaya

Instrumen penilaian remedial akan disusun setelah dilaksanakan penilaian harian dan analisis hasil penilaian.

 

3.   Pembelajaran Pengayaan

Berdasarkan hasil analisis penilaian, peserta didik yang sudah mencapai ketuntasan belajar diberi kegiatan pembelajaran pengayaan untuk perluasan dan/atau pendalaman materi (kompetensi) antara lain dalam bentuk tugas mengerjakan soal-soal dengan tingkat kesulitan lebih tinggi, meringkas buku-buku referensi dan mewawancarai narasumber.

 

 

 

Mengetahui,                                                                                        Sleman, 16 Oktober 2021                                      

Kepala Sekolah                                                                                   Guru Mata Pelajaran

          

 

 

 

Ardhini Meikhana Sari, M.Pd                                                                                       Indah Prawesthy S, S.Pd

NIP. 19700527 199802 2 003

 

 

 

 

 

 

 

 

 

 

 

 

 

 

 

 

 

 

 

 

 

 

 

 

 

 


LAMPIRAN


LAMPIRAN 1

LEMBAR PENGAMATAN PENILAIAN SIKAP

PENILAIAN OBSERVASI

 

Rubrik:                                        

Indikator sikap aktif dalam pembelajaran:

1.    Kurang baik jika menunjukkan sama sekali tidak ambil bagian dalam pembelajaran

2.    Cukup jika menunjukkan ada sedikit usaha ambil bagian dalam pembelajaran  tetapi belum ajeg/konsisten

3.    Baik jika menunjukkan sudah ada  usaha ambil bagian dalam pembelajaran  tetapi belum ajeg/konsisten

4.    Sangat baik jika menunjukkan sudah ambil bagian  dalam menyelesaikan tugas kelompok  secara terus menerus dan ajeg/konsisten

 

Indikator sikap bekerjasama dalam kegiatan kelompok.

1.    Kurang baik jika sama sekali tidak berusaha untuk bekerjasama dalam kegiatan kelompok.

2.    Cukupjika menunjukkan ada sedikit usaha untuk bekerjasama dalam kegiatan kelompok tetapi masih belum ajeg/konsisten.

3.    Baik jika menunjukkan sudah ada  usaha untuk bekerjasama dalam kegiatan kelompok tetapi masih belum ajeg/konsisten.

4.    Sangat baik jika menunjukkan adanya  usaha bekerjasama dalam kegiatan kelompok secara terus menerus dan ajeg/konsisten.

 

Indikator sikap toleran terhadap proses pemecahan masalah yang berbeda dan kreatif.

1.    Kurang baik jika sama sekali tidak bersikap toleran terhadap proses pemecahan masalah yang berbeda dan kreatif.

2.    Cukup  jika menunjukkan  ada sedikit usaha untuk bersikap toleran terhadap proses pemecahan masalah yang berbeda dan kreatif tetapi masuih belum ajeg/konsisten

3.    Baik jika menunjukkan sudah ada usaha untuk bersikap toleran terhadap proses pemecahan masalah yang berbeda dan kreatif tetapi masuih belum ajeg/konsisten.

4.    Sangat baik jika menunjukkan sudah ada usaha untuk bersikap toleran terhadap proses pemecahan masalah yang berbeda dan kreatif secara terus menerus dan ajeg/konsisten.

 

REKAPITULASI PENILAIAN SIKAP – OBSERVASI

 

NO

NAMA SISWA

SIKAP

Skor Rata-rata

Tanggung Jawab

Jujur

Pedul

Kerja Sama

Santun

Percaya Diri

Disiplin

1

 

 

 

 

 

 

 

 

 

2

 

 

 

 

 

 

 

 

 

 

 

 


 

 

Lembar Penilaian Sikap - Observasi pada Kegiatan Praktikum

 

Mata Pelajaran    : …………..

Kelas/Semester   : …………..

Topik/Subtopik    : …………..

Indikator              : Peserta didik menunjukkan perilaku ilmiah disiplin, tanggung jawab, jujur, teliti dalam melakukan percobaan ……………………………………..

 

No

Nama Siswa

Disiplin

Tanggung Jawab

Kerja sama

Teliti

Kreatif

Peduli Lingkungan

Keterangan

1

 

 

 

 

 

 

 

 

2

 

 

 

 

 

 

 

 

,,,,

 

 

 

 

 

 

 

 

Kolom Aspek perilaku diisi dengan angka yang sesuai dengan kriteria berikut.

4 = sangat baik

3 = baik

2 = cukup

1 = kurang

 

 

 

Lembar Penilaian Sikap - Observasi pada Kegiatan Diskusi

 

Mata Pelajaran    : …………..

Kelas/Semester   : …………..

Topik/Subtopik    : …………..

Indikator              : Peserta didik menunjukkan perilaku kerja sama, santun, toleran, responsif dan proaktif serta bijaksana sebagai wujud kemampuan memecahkan masalah dan membuat keputusan.

 

No

Nama Siswa

Kerja sama

Rasa Ingin Tahu

Santun

Komunikatif

Keterangan

1

 

 

 

 

 

 

2

 

 

 

 

 

 

,,,,

 

 

 

 

 

 

Kolom Aspek perilaku diisi dengan angka yang sesuai dengan kriteria berikut.

4 = sangat baik

3 = baik

2 = cukup

1 = kurang

 

 

Penilaian Sikap - Antar Peserta Didik

 

Mata Pelajaran : …………..

Kelas/Semester : …………..

Topik/Subtopik : …………..

Indikator             : Peserta didik menunjukkan perilaku kerja sama, santun, toleran, responsif dan proaktif serta bijaksana sebagai wujud kemampuan memecahkan masalah dan membuat keputusan.

 

Penilaian antar Peserta Didik

 

Topik/Subtopik: ........................................                       Nama Teman yang dinilai: ........................

Tanggal Penilaian: .....................................                    Nama Penilai:............................................

 

- Amati perilaku temanmu dengan cermat selamat mengikuti pembelajaran

- Berikan tanda v pada kolom yang disediakan berdasarkan hasil pengamatannu.

- Serahkan hasil pengamatanmu kepada gurumu

No

Perilaku

Dilakukan / Muncul

Ya

Tidak

1

Mau menerima pendapat teman

 

 

2

Memaksa teman untuk menerima pendapatnya

 

 

3

Memberi solusi terhadap pendapat yang bertentangan

 

 

4

Mau bekerjasama dengan semua teman

 

 

5

………………………...

 

 

Pemberian skor untuk perilaku positif = 2, Tidak = 1. Untuk yang negatif Ya = 1 dan Tidak = 2

 

Rekapitulasi Penilaian antar Peserta Didik

 

No

Nama

Skor Perilaku

Jumlah

Nilai

1

2

3

4

5

1

Otto

2

1

2

2

2

9

 

2

Ono

2

2

1

….

….

….

 

3

….

 

 

 

 

 

 

 

….

 

 

 

 

 

 

 

 

 

Nilai peserta didik dapat menggunakan rumus:

𝑁𝑖𝑙𝑎𝑖=   x100

 

 

 

 

 

 

 

 

 

 

 

 

 

 

 

 

 

 

 

 

 

 

Lampiran 2

Penilaian Pengetahuan (Tes Tulis)

 

1.      Bacalah teks berita berikut untuk menjawab pertanyaan dibawah!

 

KARTU SOAL

Jenjang Sekolah :  SMP

Mata Pelajaran :  IPA

Kelas                           :  VIII (Delapan)

Kompetensi Dasar         : 3.9 Menganalisis sistem pernapasan pada manusia dan memahami gangguan pada sistem pernapasan serta upaya menjaga kesehatan sistem pernapasan

Topik                             : Sistem Pernapasan Pada Manusia

Indikator Soal            : Disajikan kasus, siswa dapat menganalisis pernyataan tentang volume pernapasan dengan benar

Level Kognitif              : C4 (HOTS)

Perhatikan berita di bawah ini!

Penting Diketahui Seluk Beluk Pernafasan Manusia

Selasa, 14 Desember 2010 01:04 WIB

Ditulis Tribunners, Sugeng Prayitno

 

PERNAPASAN dalam praktek klinik bermakna sebagai suatu siklus inspirasi dan ekspirasi. Frekuensi pernapasan orang dewasa normal berkisar 12 - 16 kali permenit yang mengangkut kurang lebih 5 liter udara masuk dan keluar paru. Volume yang lebih rendah dari kisaran normal seringkali menunjukkan malfungsi sistem paru. Volume dan kapasitas paru diukur dengan alat berupa spirometer atau spirometri, sedang hasil rekamannya disebut dengan spirogram.

 

Udara yang keluar dan masuk saluran pernapasan saat inspirasi dan ekspirasi sebanyak 500 ml disebut dengan volume tidal, sedang volume tidal pada tiap orang sangat bervariasi tergantung pada saat pengukurannya. Rata-rata orang dewasa 70% (350 ml) dari volume tidal secara nyata dapat masuk sampai ke bronkiolus, duktus alveolus, kantong alveoli dan alveoli yang aktif dalam proses pertukaran gas. Sedang sisanya sebanyak 30% (150 ml) menetap di ruang rugi (anatomic dead space).

Volume total udara yang ditukarkan dalam satu menit disebut dengan minute volume of respiration (MVR) atau juga biasa disebut menit vantilasi. MVR ini didapatkan dari hasil kali antara volume tidal dan frekuensi pernapasan normal permenit. Rata-rata MVR dari 500 ml volume tidal sebanyak 12 kali pernapasan permenit adalah 6000 ml/menit.

 

Volume pernapasan yang melebihi volume tidal 500 ml dapat diperoleh dengan mengambil nafas lebih dalam lagi. Penambahan udara ini biasa disebut volume cadangan inspirasi (Inspiratory reserve volume) sebesar 3100 ml dari volume tidal sebelumnya, sehingga volume tidal totalnya sebesar 3600 ml.

 

Meskipun paru dalam keadaan kosong setelah fase ekspirasi maksimal, akan tetapi sesungguhnya paru-paru masih memiliki udara sisa yang disebut dengan volume residu yang mempertahankan paru-paru dari keadaan kollaps, besarnya volume residu sekitar 1200 ml.

 

Berikut cara pemeriksaan vital paru dengan alat spirometri :

1.       Siapkan alat spirometri

2.       Nyalakan alat terlebih dahulu dengan memencet tombol ON. Masukkan data seperti umur, seks, TB, BB

3.       Kemudian masukkan mouthpiece yang ada dalam alat spirometri kedalam mulutnya dan tutuplah hidung dengan penjepit hidung.

4.       Untuk mengatur pernapasan, bernapaslah terlebih dahulu dengan tenang sebelum melakukan pemeriksaan.

5.       Tekan tombol start jika sudah siap untuk memulai pengukuran.

6.       Mulai dengan pernapasan tenang sampai timbul perintah dari alat untuk ekspirasi maksimal (tidak terputus). Bila dilakukan dengan benar maka akan keluar data dan kurva pada layar monitor spirometri.

7.       Kemudian ulangi pengukuran dengan melanjutkan inspirasi dalam dan ekspirasi maksimal.

8.       Setelah selesai lepaskan mouthpiece, periksa data dan kurva kemudian dilanjutkan dengan mencetak hasil rekaman (tekan tombol print pada alat spirometri)

 

(https://www.tribunnews.com/tribunners/2010/12/14/penting-diketahui-seluk-beluk-pernafasan-manusia )

 

Pilih Benar atau Salah pada setiap pernyataan berikut:

Pernyataan

Jawaban

Udara inspirasi dan ekspirasi biasa sebesar 500 ml

Benar

Salah

Pembagian dari udara yang masuk dan keluar saat inspirasi ekspirasi dengan frekuensi pernapasan normal permenit menghasilkan MVR

Benar

Salah

Volume residu mempertahankan paru-paru dari keadaan kollaps

Benar

Salah

Besarnya IRV sebesar 3500 ml dari volume tidal sebelumnya

Benar

Salah

Kunci Jawaban/Pembahasan      :

Udara inspirasi dan ekspirasi biasa sebesar 500 ml (benar)

Pembagian dari udara yang masuk dan keluar saat inspirasi ekspirasi dengan frekuensi pernapasan normal permenit menghasilkan MVR (salah)

Volume residu mempertahankan paru-paru dari keadaan kollaps (benar)

Besarnya IRV sebesar 3500 ml dari volume tidal sebelumnya (salah)

 

KARTU SOAL

Jenjang Sekolah :  SMP

Mata Pelajaran :  IPA

Kelas                     :  VIII (Delapan)

Kompetensi Dasar         : 3.9 Menganalisis sistem pernapasan pada manusia dan memahami gangguan pada sistem pernapasan serta upaya menjaga kesehatan sistem pernapasan

Topik                             : Sistem Pernapasan

Indikator Soal           : Disajikan poster menjaga organ pernapasan, siswa dapat menyimpulkan manfaat dari kegiatan tersebut

Level Kognitif                      : C4 (HOTS)

Perhatikan poster berikut!

Mei 2020 | Liang Solusi

Pilih setuju atau tidak setuju dan ketik penjelasanmu!

……………………………………………………………………………………………………………………………………………

Kunci Jawaban/Pembahasan      :

Ya, saya setuju dengan poster diatas. Karena dengan menjaga pola makan, olahraga teratur, istirahat cukup serta posisi tidur yang benar akan sangat mempengaruhi kinerja organ pernapasan.

 

KARTU SOAL

Jenjang Sekolah :  SMP

Mata Pelajaran :  IPA

Kelas               :  VIII (Delapan)

Kompetensi Dasar         : 3.9 Menganalisis sistem pernapasan pada manusia dan memahami gangguan pada sistem pernapasan serta upaya menjaga kesehatan sistem pernapasan

Topik                             : Sistem Pernapasan

Indikator Soal            : Disajikan kasus siswa menganalisis frekuensi pernapasan tertinggi berdasarkan grafik

Level Kognitif              : C4 (HOTS)

Berdasarkan grafik , berapa frekuensi pernapasan siapa yang paling tinggi di menit ke 5?

  1. Eza
  2. Adhinata
  3. Nugroho

Kunci Jawaban/Pembahasan      :

Un= a+(n-1)b

Eza= 2+(5-1)2 = 2+8=10

Adhinata=1+(5-1)3=1+12=13

Nugroho = 2+(5-1)1=2+4=6

 

 

 

 

 

 


 

 

Lampiran 3

a.Lembar Pengamatan Keterampilan Praktikum

No.

Aspek yang Dinilai

Tingkat Kemampuan

1

2

3

4

1.

Menyiapkan alat dan bahan praktikum

 

 

 

 

2.

Menggunakan alat sesuai fungsinya

 

 

 

 

3.

Melakukan pengukuran dengan benar

 

 

 

 

4.

Menyusun data hasil pengukuran

 

 

 

 

5.

Membersihkan alat

 

 

 

 

6.

Mengembalikan alat-alat pada tempatnya

 

 

 

 

Jumlah

 

 

 

 

Keterangan:    (1) : Kurang       (2) : Cukup        (3) : Baik        (4) : Baik Sekali

b. Mendata kelainan-kelainan pada sistem pernapasan manusia, upaya pencegahan dan      

     penanggulangannya

 

Pekerjaan Tugas:

1.Carilah dari berbagai sumber tentang kelaianan sistem pernapasan manusia,upaya pencegahan dan penanggulanganya

2. Buatlah dalam bentuk tabel.

Tabel : Rubrik Penilaian Unjuk Kerja

Tingkat

Kriteria

4

Jawaban menunjukkan penerapan konsep mendasar yang berhubungan dengan tugas ini.

Semua jawaban benar,sesuai dengan prosedur operasi dan penerapan konsep yang berhubungandengan tugas ini

3

Jawaban menunjukkan penerapan konsep mendasar yang berhubungandengan tugas ini.

Semua jawaban benar tetapi ada cara yang tidak sesuai atau ada satu jawaban salah. Sedikitkesalahanperhitungandapatditerima

2

Jawaban menunjukkan keterbatasan atau kurang memahami masalah yang berhubungan dengan tugas ini.

Ada jawaban yang benar dan sesuai dengan prosedur, dan ada jawaban tidak sesuai dengan permasalahan yang ditanyakan.

1

Jawaban hanya menunjukkan sedikit atau sama sekali tidak ada pengetahuanbahasa Inggris yang berhubungan dengan masalah ini.

Semua jawaban salah, atau

Jawaban benar tetapi tidak diperoleh melalui prosedur yangbenar.

0

Tidak ada jawaban atau lembar kerja kosong

 

 

 

 c. Lembar penilaian Proyek membuat poster

 

Membuat poster

Tugas       :      Membuat Poster tentang upaya menjaga kesehatan sistem pernapasan dengan    

                         menggunakan kertas manila

Indikator           : Membuat poster tentang upaya menjaga kesehatan sistem pernapasan

 

 

Langkah Tugas :

1.    Siapkan kertas manila, spidol dengan berbagai  warna dan penggaris.

2.    Bacalah sumber bacaan/sumber yang lain tentang upaya menjaga kesehatan sistem pernapasan

3.    Buatlah dalam bentuk poster dengan tema upaya menjaga kesehatan sistem pernapasan

4.    Buatlah dengan berkelompok 2-3 orang

5.    Kumpulkan 1 minggu berikutnya

6.    Presentasikan di depan kelas hasil pekerjaannya

 

Rubrik Penilaian

No.

Kriteria

Kelompok

9

8

7

6

5

4

3

2

1

1

Kesesuaian dengan konsep dan prinsip bidang studi

 

 

 

 

 

 

 

 

 

2

Ketepatan memilih bahan

 

 

 

 

 

 

 

 

 

3

Kreativitas

 

 

 

 

 

 

 

 

 

4

Ketepatan waktu pengumpulan tugas

 

 

 

 

 

 

 

 

 

5

Kerapihan hasil

 

 

 

 

 

 

 

 

 

 

Jumlah skor

 

 

 

 

 

 

 

 

 

 

Keterangan:            4 = sangat baik,          3 = baik,          2 = cukup baik,                       1 = kurang baik

NilaiPerolehan =

 

d. Penilaian Keterampilan - Portofolio

 

Penilaian Keterampilan - Portofolio

Mata Pelajaran    : …………………………..

Kelas/Semester   : …………………………..

Peminatan           : …………………………..

Tahun Ajaran      :

Judul portofolio    : Pelaporan merancang /perakitan alat praktikum dan Penyusunan laporan praktikum

Tujuan                 : Peserta didik dapat merancang/merakit alat dan menyusun laporan praktikum bidang studi sebagai tulisan ilmiah

Ruang lingkup     :

Karya portofolio yang dikumpulkan adalah laporan seluruh hasil rancangan/rakitan alat dan laporan praktikum bidang studi semester 1

 

Uraian tugas portofolio

1. Buatlah laporan kegiatan merancang/merakit alat, laporan praktikum bidang studi sebagai tulisan ilmiah

2. Setiap laporan dikumpulkan selambat-lambatnya seminggu setelah peserta didik melaksanakan tugas

 

Penilaian Portofolio Penyusunan Laporan Perancangan Percobaan dan Laporan Praktik

Mata Pelajaran                  :  …………………

Alokasi Waktu                   :

Sampel yang dikumpulkan :  Laporan

Nama Peserta didik           :  …………………

Kelas                                  :  …………………

 

No

Indikator

Periode

Aspek yang dinilai

Catatan / Nilai

Kebenaran Konsep

Kelengkapan gagasan

Sistematika

Tata Bahasa

1

….

….

 

 

 

 

 

2

Menyusun laporan perancangan percobaan

 

 

 

 

 

 

3

Menyusun laporan praktikum

 

 

 

 

 

 

4

….

….

 

 

 

 

 

 

 

 

Rubrik Penilaian portofolio Laporan Praktikum

No

Komponen

Skor

1

Kebenaran Konsep

Skor 25 jika seluruh konsep bidang studi pada laporan benar

Skor 15 jika sebagian konsep bidang studi pada laporan benar

Skor 5 jika semua konsep bidang studi pada laporan salah

2

Kelengkapan gagasan

Skor 25 jika kelengkapan gagasan sesuai konsep

Skor 15 jika kelengkapan gagasan kurang sesuai konsep

Skor 5 jika kelengkapan gagasan tidak sesuai konsep

3

Sistematika

Skor 25 jika sistematika laporan sesuai aturan yang disepakati

Skor 15 jika sistematika laporan kuang sesuai aturan yang disepakati

Skor 5 jika sistematika laporan tidak sesuai aturan yang disepakati

4

Tatabahasa

Skor 25 jika tatabahasa laporan sesuai aturan

Skor 15 jika tatabahasa laporan kuang sesuai aturan

Skor 5 jika tatabahasa laporan tidak sesuai aturan

Keterangan:

Skor maksimal = jumlah komponen yang dinilai x 25 = 4 x 25 = 100

Nilai portofolio = 𝑁𝑖𝑙𝑎𝑖=  x 4

 

 

 

 

 

 

 

 

 

 

 

 

 

 

 

 

 

 

 

 

 

Lampiran Penilaian Keterampilan

Observasi         :Digunakan untuk menilai keterampilan peserta didik, dalam hal melakukan pengamatan dan mengkomunikasikan hasil pengamatan

 

Petunjuk

Amatilah perilaku yang mencerminkan keterampilan peserta didik berdasarkan Lembar Observasi

 

No.

Aspek yang dinilai

Penilaian

K

C

B

SB

1.

Melakukan kinerja ilmiah

 

a.

Mempersiapkan alat dan bahan yang akan digunakan

 

 

 

 

b.

Melakukan kegiatan berdasarkan prosedur yang benar

 

 

 

 

c.

Melakukan pengamatan dan mencatat hasilnya

 

 

 

 

d.

Menginferensi dan menganalisis data

 

 

 

 

e.

Menyimpulkan hasil pengamatan

 

 

 

 

2.

Mengkomunikasikan hasil kerja

 

a.

Penguasaan konsep sains yang disampaikan

 

 

 

 

b.

Penampilan presenter 

 

 

 

 

 

 


Rubrik Penilaian:

No

Aspek yang dinilai

Penilaian

K

C

B

SB

1. Melakukan kinerja ilmiah

a.

Mempersiapkan alat dan bahan

Tidak mempersiapkan alat dan bahan

Mempersiapkan alat dan bahan tetapi dengan diingatkan

Mempersiapkan alat dan bahan kurang lengkap

Mempersiapkan alat dan bahan secara lengkap

b.

Melakukan kegiatan sesuai prosedur

 

Melakukan kegiatan tidak sesuai prosedur

Melakukan kegiatan kurang sesuai prosedur dan harus diperingatkan guru

Melakukan kegiatan sesuai prosedur dengan sedikit bantuan guru

Melakukan kegiatan sesuai prosedur secara mandiri (individual atau kelompok)

c.

Melakukan pengamatan dan mencatat hasilnya

Tidak melakukan pengamatan

Melakukan pengamatan tetapi tidak mencatat hasilnya

Melakukan pengamatan dan mencatat hasilnya dengan bantuan guru

Melakukan pengamatan dan mencatat hasilnya sesuai secara mandiri atau kelompok

 

d.

Menginferensi dan menganalisis data

Tidak menginferensi dan menganalisis data

Menginferensi dan menganalisis data tetapi kurang tepat

Menginferensi dan menganalisis data secara tepat dengan bantuan guru

Menginferensi dan menganalisis data secara tepat secara mandiri (individu atau kelompok)

e.

Menyimpulkan data

Tidak mampu menyimpulkan data

Dilakukan dengan bantuan guru

Menyimpulkan data dilakukan secara mandiri (individual atau kelompok) tetapi kurang sesuai dengan hasil pengamatan

Menyimpulkan data sesuai hasil pengamatan dilakukan secara mandiri (individual atau kelompok),

2. Mengkomunikasikan hasil penyelidikan

a.

Penguasaan konsep sains yang disampaikan

tidak menguasai konsep IPA dengan sangat baik, istilah-istilah yang digunakan tidak tepat

kurang menguasai konsep IPA, istilah-istilah yang digunakan kurang tepat

menguasai konsep IPA dengan baik, istilah-istilah yang digunakan benar,

menguasai konsep IPA dengan sangat baik, istilah-istilah yang digunakan benar dan tepat

b.

Performance 

Penyampaian tidak mudah dipahami, tidak komunikatif dengan audiens, tidak memberi kesempatan audiens untuk berpikir

penyampaian tidak mudah dipahami, kurang komunikatif dengan audiens, kurang  memberi kesempatan audiens untuk berpikir

penyampaian mudah dipahami, komunikatif dengan audiens, kurang memberi kesempatan audiens untuk berpikir

penyampaian mudah dipahami, sangat komunikatif dengan audiens, memberi kesempatan audiens untuk berpikir

 

 

 

 

 

 

 

 

 

 

 

 

 

 


Lembar Kerja

 MENGUKUR KAPASITAS PARU-PARU

 

 

 

                    

Komentar