SANSEVIERIA
(lidah mertua)
LOKASI
: didekat pos satpam
KLASIFIKASI
1.
Kingdom : Plantae
2.
Divisi : Magniliophyta
3.
Klas : Liliopsida
4.
Ordo : Lilliales
5.
Family : Agavaceae dan Ruscaceae
6.
Genus : Sansevieria
7.
Species : Sansvieria sp.
MORFOLOGI
1. Akar : Serabut
2. Batang : tidak berkambium dan tidak bercabang
3. Daun : Sejajar
4. Bunga : -
5. Buah : -
6. Biji : Berbentuk seperti peluru dengan
jenis berkeping tunggal
CARA
BUDIDAYA
- Stek
MANFAAT
- Menyerap polusi udara
- Menjadikan rambut sehat berkilau
Komentar